Himalogista!
Rumah Kita ! 📢🔥

Hallo Sobatlogista!
Tau ngga sih? Imunitas merupakan sistem pertahanan atau kekebalan tubuh yang memiliki peran dalam mengenali dan menghancurkan benda-benda asing atau sel abnormal yang merugikan tubuh kita. Oleh karena itu, tubuh memerlukan gizi. Gizi sangat dibutuhkan oleh tubuh untuk menunjang sistem tubuh, pertumbuhan dan kesehatan. Pangan lokal mempunyai khasiat dan manfaat untuk menjaga imunitas tubuh karena memiliki kandungan gizi yang beragam.

Himpunan Mahasiswa Teknologi Hasil Pertanian melalui Divisi Peduli Pangan mengadakan webinar dalam rangka memperingati Hari Pangan yang bertemakan :

Upaya Meningkatkan Imunitas dan Gizi melalui Pemanfaatan Pangan Lokal demi Terciptanya Ketahanan Pangan

Jangan lupa catat tanggal dan jamnya 😉

📅 : Sabtu, 17 Oktober 2020
🕑 : 09:00 – 12:00 WITA
🎬 : Via Zoom
👥 : Umum

Pemateri I : Prof. Dr. Bernatal Saragih, S.P.,M.Si
[Guru Besar Fakultas Pertanian, Universitas Mulawarman]

Pemateri II : Prof. Dr. Ir. Dodik Briawan,MCN
[Departement Of Community Nutrition Faculty Of Human Ecology, IPB]

Pemateri III : Maskuri, Sp.M.M
[Kepala Bidang distribusi dan cadangan pangan dinas ketahanan pangan]

Moderator : Bhibies arghita
[Staf Peduli Pangan Himalogista]

Join Bitly Diskusi
http://bit.ly/GrupWebinarHariPangan

Perubahan kecil dapat membuat perbedaan besar bagi kesehatan kita‼️

Salam,
Kabinet Nawacita

Narahubung:
– 085248975018 (Yuly)
– 085821284274 (Merry )

——–
#Himalogista
#RumahKita
#KabinetNawacita
#NiatdanCitaCita